Buku Alternatif Penyelesaian Sengketa Kontrak : Teori dan Praktis
Rp80.000
Only 3 item(s) left in stock.
... Orang melihat ini sekarang
Judul: Alternatif Penyelesaian Sengketa Kontrak : Teori dan Praktis
Penulis: Sabela Gayo, S.H., M.H., Ph.D
Sinopsis Buku:
Sengketa adalah kondisi dimana ada pihak yang merasa dirugikan oleh pihak lain, yang kemudian pihak tersebut menyampaikan ketidakpuasan tersebut kepada pihak kedua. Apabila suatu kondisi menunjukkan perbedaan pendapat, maka terjadilah apa yang dinamakan sengketa tersebut. Dalam konteks hukum khususnya hukum kontrak, yang dimaksud dengan sengketa adalah perselisihan yang terjadi antara para pihak karena adanya pelanggaran terhadap kesepakatan yang telah dituangkan dalam suatu kontrak, baik sebagian maupun keseluruhan.
Reviews
There are no reviews yet.