kompetensi sosial kultural asn menyuarakan identitas bangsa melalui pengelolaan event dan pelestarian olahraga tradisional
Rp80.000
Only 3 item(s) left in stock.
... Orang melihat ini sekarang
Judul : kompetensi sosial kultural ASN menyuarakan identitas bangsa melalui pengelolaan event dan pelestarian olahraga tradisional
Penulis : Biasworo Adisuyanto
Sinopsis Buku :
Dalam buku ini kami akan menggali berbagai aspek terkait dengan pengelolaan event olahraga tradisional seperti perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi. Lebih dari itu, kami akan menyoroti pentingnya kompetensi sosial kultural ASN dalam proses pengelolaan ini. Kompetensi sosial kultural ASN meliputi pengetahuan mendalam tentang budaya lokal, kepekaan terhadap nilai-nilai budaya, kemampuan beradaptasi, serta keahlian dalam berkomunikasi dan bekolaborasi dengan masyarakat.
Reviews
There are no reviews yet.