Problematika Pembelajaran Biologi: Langkah-Langkah Dan Implementasinya Dalam Penelitian Pendidikan
Rp110.000
Judul: Problematika Pembelajaran Biologi: Langkah-Langkah Dan Implementasinya Dalam Penelitian Pendidikan
Penulis : Azizah Wijayanti, Nuriel Hudawati, Suciati, Ayuning Sekar Hapsari, Lathifah Radha Istiyova, Damasus Nosi Resi, Syalfain Ahmad Mumtaz
Sinopsis Buku :
Buku ini juga menekankan pentingnya penelitian pendidikan dalam membuka ruang pemahaman yang lebih baik terkait efektivitas metode pengajaran dan pembelajaran biologi. Dengan memaparkan berbagai metode penelitian yang dapat diterapkan, pembaca diajak untuk menjadi bagian dari upaya perbaikan sistem pembelajaran biologi.
Dengan penekanan pada implementasi langkah-langkah dalam konteks penelitian pendidikan, buku ini tidak hanya memberikan solusi praktis tetapi juga mendorong pembaca untuk terlibat aktif dalam penelitian yang mendukung perkembangan sistem pendidikan.
Reviews
There are no reviews yet.